Minggu, 24 April 2016

Keistimewaan Buah Tin


bibit buah tin


Keistimewaan Buah Tin


Buah tin ibarat sebuah bungkusan yang didalamnyaterdapat ratusan bunga bunga tersebar daiatas stand bunga, terbagi dalam dua macam; . Pertama, Bunga jantan terdapat pada bagian dekat mulut bungkusan, berperan secara umum dalam proses pembuahan.  Kedua, bunga bunga betina tersebar pada bagian moncong yang berperan dalam memberikan makanan dan perkembangan binatang binatang atau memproduksi buah setelah terjadi proses pembuahan.
Pohon Tin Jantan dan Betina; dari pengamatan buah matang yang tumbuh dari pohon tin, dapat diklasifikasikan pohon ini dalam dua jenis; Pohon jantan (caprifiguier) merupakan tempat penampungan lebah lebah pembuah, dan buah dari pohon Tin ini digunakan untuk beranak dan berkembang biak bagi lebah lebah tersebut serta buahnya tidak bisa dimakan manusia.
Adapun Pohon Betina (Fiquier Domestique) menerima lebah lebah yang membawa benih pembuahan pada bunga bunga tin betina dan menghasilkan  buah tin matang dan enak dimakan. Tin dan Lebah Khusus membuahinya; Lebah (Blastophaga psenes)dari keluarga (Agonydae) memainkan peranan sangat penting pada proses pembuahan tin (Ficus Carica) karena jenis tin ini tidak dapat dibuahi melalui lebah khusus itu. Dan sebagaimana lebah jenis ini tidak bisa melahirkan dan berkembang biak kecuali dalam jenis buah tin tersebut.

Tin dan Periode pembentukan buahnya

Pohon tin jantan (caprifiguier) berperan penting pada perkembangan jenis tin merupakan penampungan lebah lebah. Silih berganti diatas dahan pohon ini3 generasi buah tin. Generasi buah tin; Mamme, profichi dan Mammoni diantaranya dua generasitempat pertumbuhan lebah dan mempertahankan kelanjutan keluarganya, lebah penghuni dua generasi buah tin ini tidak memainkan peranan dalam proses pembuahan bunga bunga tin.
Adapun generasi ketiga disebut dengan Tin Profichi; generasi inilah yang berperan memindahkan benih buah ke bunga bunga Tin betina. Dan bunga bunga betina ini menyuplai makanan bagi lebah lebah, Tin Mamme bertanggung jawab memelihara kelangsungan kehidupan bagi lebah lebah tersebut.
Pohon Tin betina; juga memiliki tiga generasi seperti diatas dan tin Mammoni betina merupakan generasi yang menerima lebah lebah pembuah yang datang dari tin Profichi jantan serta membentuknya menjadi buah yang matang dan siap dikonsumsi manusia.

Anda berminat budidaya buah tin? Kami jual bibit buah tin ready stock dan siap kirim kirim ke seluruh Indonesia. Hubungi sms/WA 087838393451. Salam sukses untuk agribisnis budidaya buah tin. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar